UB Official | Prasetya | Gapura | SIAM
Fungsi Visi dan Misi PSLD
Fungsi PSLD UB
Sebagai pusat penelitian (studi) tentang isu-isu disabilitas dan pemberian layanan bagi penyandang disabilitas di Universitas Brawijaya
Visi:
Membangun lingkungan Universitas Brawijaya yang ramah terhadap penyandang disabilitas.
Misi:
1. Menyediakan akomodasi bagi penyandang disabilitas.
2. Melakukan penelitian tentang isu-isu disabilitas.
3. Meningkatkan sensitivitas civitas akademika Universitas Brawijaya terhadap isu-isu disabilitas dan penyandang disabilitas.